Posts

Berbaur dengan Anak Kecil

NAMA         : ERIEL PALDAOUNY GANDRUNG NIM             : 1911111110015 Kelompok    : NERVUS TRIGEMINUS      Pada hari Sabtu,23 November 2019 kami melaksanakan School Visit, ini adalah salah satu kegiatan yang menurut saya seru dan juga lumayan menguras tenaga karena pada dasarnya school visit adalah kegiatan mengunjungi salah satu SD di wilayah Banjarmasin. Kegiatan ini menambah pengalaman baru bagi saya, dimana kita harus mengajari anak kecil bagaimana cara menyikat gigi, bagaimana cara menjaga kesehatan gigi dan juga menjaga kesehatan mulut. Salah satu kegiatan yang paling berkesan adalah Sikat Gigi bersama, kenapa paling berkesan karena saya teringat dengan masa kecil saya dimana, saya juga pernah berada di posisi mereka dan ada beberapa kaka - kaka yang mengajari saya bagaimana cara menyikat gigi, dan sekarang saya berada di posisi kaka - kaka tersebut, hampir tidak pernah terbayang bagi saya sebelumnya ini merupakan pengalaman yang tidak akan pernah saya lupakan, karena in

LKMM STORIES 7

NAMA             : TALITHA DWI AVISSA NIM                : 1911111220001 KELOMPOK : NERVUS TRIGEMINUS             Asslamau’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh             Selamat pagi/siang/sore/malam teman-teman pembaca semua. Seperti biasanya, saya akan menceritakan pengalaman saya tentang LKMM-TD 2019. Seperti biasa, saya akan menceritakan tentang kejadian-kejadian yang terjadi di saat pertemuan LKMM-TD setiap hari Sabtu. Nah, untuk cerita kali ini menurut saya pribadi sangat berbeda dengan pertemuan-pertemuan sebelumnya nih teman-teman. Kenapa? Simak terus ya ceritanya.             Pada tanggal 16 November 2019, tepatnya pada pukul 7.13a.m WITA saya sudah siap dengan atribut LKMM-TD seperti biasanya. Tetapi kali ini tidak seperti biasanya yang langsung berangkat ke kampus, saya mampir dulu ke warung makan di depan kos saya. Disana saya membelikan bekal makan siang untuk teman-teman kelompok saya. Setelah itu, baru saya berangkat ke kampus. Sesampainya di kampus, saya

LKMM STORIES 6

NAMA             : TALITHA DWI AVISSA NIM                 : 1911111220001 KELOMPOK : NERVUS TRIGEMINUS             Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.             Halo kawan semua mari kita sambut hari baru telah tiba, hehe. Apa kabar semuanya? Kali ini kembali saya akan bercerita tentang LKMM. Yaaaa namanya juga LKMM STORIES pasti ceritanya tentang LKMM dong. Jadi nih yaaa, kita kemarin itu ga ada pertemuan LKMM. Kenapa? Karena kita mau ujian blok pada hari selasa dan kamis. Lalu apa saja yang kami lakukan? Mari baca terus cerita ini yaaa.             Pada pertemuan sebelumnya, kami mendapatkan tugas untuk membuat video penyuluhan berkelompok. Setiap kelompok mepunyai tema yang berbeda dan sudah ditentukan oleh panitia. Nah kelompok ku mendapatkan tema tentang merawat kesehatan gigi dan mulut. Setelah berdiskusi, akhirnya tersusun lah skenario yang akan dipakai. Lalu utnuk pembagian siapa yang berbicara itu kami bagi secara undian. Dengan begitu semuanya akan me

LKMMTD keempat

Pada hari keempat saya mengalami kecelakaan yang membuat saya tidak bisa ikut hadir di pertemuan LKMMTD keempat. Dan saya mendengar cerita dari teman-teman bahwa pada hari itu diadakan debat antar kelompok. Padahal saya suka dengan acara debat, tetapi karena keadaan saya tidak bisa ikut dalam rangkaian acara. Setelah kecelakaan yang pertama saya rasakan adalah sakit dan takut tidak bisa mengikuti UTS dan UB, tetapi alhamdulillah saya pulih dengan cepat karena luka yang saya alami tidak begitu berat dan kaka panitia juga menolong saya. Teman-teman juga selalu mendoakan dan mendukung saya agar bisa kembali beraktifitas dengan normal. Mungkin hanya ini kisah saya, karena selebihnya saya kurang mengetahui apa saja agenda pada LKMMTD keempat. Terima kasih mohon maaf jika ada kata yang salah. Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

LKMMTD Hari Kedua Akhdii

Assalamu'alikum. Hallo, pada LKMMTD hari kedua banyak cerita yang baru daripada LKMMTD sebelumnya. Pada hari kedua kami menggunakan baju putih dengan celana hitam serentak agar sama satu angkatan. Pada hari ini kami di suguhkan dengan pemateri hebat yaitu, drg. I Wayan Arya Krishnawan Firdaus M. Kes, dengan tema profesionalisme. drg. Wayan menjelaskan pentingnya sifat profesional bagi seorang dokter gigi di dalam kehidupan. Sifat profesionalisme harus melekat disetiap diri seorang dokter gigi sebagai suatu standar dalam pelayanan bagi pasien. Pada seminar kedua kami diberi materi tentang kewirausahaan yang disampaikan oleh Prof. Dr. drg. Rosehan Adhani, S. Sos., M.S. materi kedua disampaikan dengan sangat seru oleh prof. Rosehan dan memberi pelajaran berharg bagi kami, terutama dalam bidang keekonomian dan kewirausahaan bagi kami yang seorang mahasiswa. Setelah diberi materi-materi yang sangat bermanfaat kami diberikan oleh kaka tugas-tugas yang sangat bermanfaat bagi kami

Pertemuan Keempat

NAMA         : ERIEL PALDAOUNY GANDRUNG NIM             : 1911111110015 Kelompok    : NERVUS TRIGEMINUS      Halooo, kembali lagi di ceritaku, kali ini aku akan bercerita tentang pertemuan keempat di LKMM - TD 2019 ini, menurut ku ini adalah pertemuan terseru dimana kami antar kelompok dan juga antar angkatan berdebat tentang masalah - masalah yang ada dimasyarakat seperti Wanita diatas 40 tahun dilarang untuk hamil, LKMM-TD dihapuskan dari Kampus Karena sebagai ajang balas dendam dan juga Memprioritaskan pasien yang memiliki ekspektasi hidup lebih lama, h-1 sebelum pertemuan kami baru diumum kan tentang mosi ini dan kami harus menuliskan 5 pro dan 5 kontra dari masing masing mosi yang sudah di berikan.      Tiba saatnya dimana waktu yang sudah ku tunggu tunggu yaitu waktu untuk berdebat, sebagai awal aku berdebat dengan anggota kelompok ku yang lainnya, mosi pada waktu itu adalah Wanita diatas 40 tahun dilarang untuk hamil sangat beruntung kurasa karena aku sudah lumayan memp

LKMM STORIES 5

NAMA             : TALITHA DWI AVISSA NIM                 : 1911111220001 KELOMPOK : NERVUS TRIGEMINUS             Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.          Apa kabar sobat pembaca semua? Mudah-mudahan sehat selalu dan senantiasa dalam lindungan-Nya yaaa. Pada postingan saya kali ini, saya akan bercerita tentang bagaimana kegiatan LKMM-TD pada minggu kelima. Mungkin berbeda dengan postingan saya sebelumnya yang bercerita tentang apa saja yang terjadi saat pertemuan sedang berlangsung, kali ini saya akan bercerita tentang kegiatan-kegiatan yang dilakukan diluar dari pertemuan LKMM.           Seperti yang telah saya ceritakan di postingan sebelumnya, kami semua melakukan kegiatan salam kenal dengan semua anggota keluarga besar FKG ULM. Untungnya kegiatan ini bisa disebut berjalan dengan lancar. Akan tetapi, dikarenakan dosen dan staff sedang ada perjalanan ke Bali maka kami tidak bisa melakukan salam kenal dengan mereka. Oleh karena itu, dari panitia memberikan